Kamis, 17 November 2011

LAPORAN MANUSIA SEBAGAI MAHLUK SEMPURNA

Manusia adalah mahluk paling sempurna dari semua mahluk yang Allah SWT ciptakakan di dinia ini karena manusia diberikan kelebihan oleh Allah yaitu akal.
Akal dalah perimbangan antara intlek (budi) dan intuisi (hati) manusia, antara pikiran dan emosi dan dengan akal manusia dapat mencipta sesuati hal yang baru (pemikiran,pola,ide), itu pula menjadi bukti bahwa manusia mempunyai akal
Sebagai contoh kita membandingkan dengan hewan yang tidak mempunyai akal dari dulu mereka tidak berpakaian tetapi manusia karena mempunyai akal kalo manusia zaman purba tidak berpakaian tapi sekarang berpakaian dan dalam berpakaian pun manusia membuat bermacam-macam jenis baik ukuran, warna, bahan, dsb.  Namun oleh sebab menusia mempunyai akal dan menghasilkan sesuatu yang baru sehinggga menyebabkan faktor ketidak stabilan antara pemukiran dan hati nurani maka timbulah sifat manusia yang tidak sesuai dengan keberaran akal yang hakiki, merasa mereka mempunyai akal sehingga menyebabkan perbedaan dan kebenaran yang individual.
Ini juga di cantumkan dalam al-quran  al a’raaf ayat 179.

Artinya :  
 Dan sesungguhnya Kami jadikan untuk (isi neraka Jahannam) kebanyakan dari jin dan manusia, mereka mempunyai hati, tetapi tidak dipergunakannya untuk memahami (ayat-ayat Allah) dan mereka mempunyai mata (tetapi) tidak dipergunakannya untuk melihat (tanda-tanda kekuasaan Allah), dan mereka mempunyai telinga (tetapi) tidak dipergunakannya untuk mendengar (ayat-ayat Allah). Mereka itu sebagai binatang ternak, bahkan mereka lebih sesat lagi. Mereka itulah orang-orang yang lalai.